Iterasi.id – Sekarang sudah gak jaman ngecek kuota berkali-kali. UNLIMITED yang sebenar-benarnya telah hadir. Paket UNLIMITED hadir dengan kuota utama yang besar dan kuota unlimited untuk Sosial Media, Chat, aplikasi transportasi, YouTube, dan streaming tanpa harus membayar lebih. Kuota gratis Unlimited ini tersedia bahkan saat kuota utama kamu habis. Semua benefit besar ini sudah termasuk dalam satu harga paket, tak perlu khawatir. Jika kamu memiliki kuota unlimited, untuk aktivitas internet sehari-hari kamu tidak perlu lagi ngecek kuota berkali-kali. Ini merupakan promo paket baru yang mulai berlaku sejak 31 desember 2017.
Pilih paket sesuai kebutuhan kamu, mulai dari kuota 2GB hingga Paket Unlimited.
Kamu bisa menikmati aplikasi populer sehari-hari unlimited, aplikasi streaming seperti Spotify & iFlix unlimited, YouTube* unlimited, dan bahkan SMS dan Nelpon unlimited.
Hanya saja paket Unlimited ini tidak bisa digunakan untuk semua aplikasi, yang artinya ketika kita menggunakan paket untuk browsing maka tetap akan memakan kuota utama/reguler. Tapi tenang saja karena ketika kita membeli paket Unlimited ini kita juga akan dibekali dengan kuota reguler dengan besaran tertentu sesuai dengan harga paketnya. Adapun harga paketnya berikut ini rinciannya.
Harga paket Unlimited App & Jumbo Indosat im3 Ooredoo
Harga Rp 30.000
- Bonus Kuota utama: 2GB
- Gratis unlimited untuk aplikasi: Whatsapp, Facebook, Twitter, Grab, Gojek, Path, Messenger, Line, BBM, Uber.
- Gratis unlimited untuk streaming: Spotify, Iflix
Harga Rp 50.000
- Bonus Kuota utama: 3GB
- Gratis unlimited untuk aplikasi: Whatsapp, Facebook, Twitter, Grab, Gojek, Path, Messenger, Line, BBM, Uber.
- Gratis unlimited untuk streaming: Spotify, Iflix
- Gratis unlimited SMS: Sesama Indosat Ooredoo
Harga Rp 70.000
- Bonus Kuota utama: 7GB
- Gratis unlimited untuk aplikasi: Whatsapp, Facebook, Twitter, Grab, Gojek, Path, Messenger, Line, BBM, Uber.
- Gratis unlimited untuk streaming: Youtube, Spotify, Iflix
- Gratis unlimited SMS: Sesama Indosat Ooredoo
Harga Rp 100.000
- Bonus Kuota utama: 10GB
- Gratis unlimited untuk aplikasi: Whatsapp, Facebook, Twitter, Grab, Gojek, Path, Messenger, Line, BBM, Uber.
- Gratis unlimited untuk streaming: Youtube, Spotify, Iflix
- Gratis unlimited SMS: Sesama Indosat Ooredoo
- Gratis unlimited Nelpon: Sesama Indosat Ooredoo
Harga Rp 120.000
- Bonus Kuota utama: 15GB
- Gratis unlimited untuk aplikasi: Whatsapp, Facebook, Twitter, Grab, Gojek, Path, Messenger, Line, BBM, Uber.
- Gratis unlimited untuk streaming: Youtube, Spotify, Iflix
- Gratis unlimited SMS: Sesama Indosat Ooredoo
- Gratis unlimited: Sesama Indosat Ooredoo
Harga Rp 165.000
- Bonus Kuota utama: Unlimited
- Gratis unlimited untuk aplikasi: Whatsapp, Facebook, Twitter, Grab, Gojek, Path, Messenger, Line, BBM, Uber.
- Gratis unlimited untuk streaming: Youtube, Spotify, Iflix
- Gratis unlimited SMS: Semua operator
- Gratis unlimited Nelpon: Semua operator
Cara daftar paket Unlimted Indosat Ooredoo
- Melalui SMS
- Unlimited+2GB
Ketik SMS: NET40K
Kirim ke: 363 - Unlimited+3GB
Ketik SMS: NET60K
Kirim ke: 363 - Unlimited+7GB
Ketik SMS: NET80K
Kirim ke: 363 - Unlimited+10GB
Ketik SMS: NET115K
Kirim ke: 363 - Unlimted+15GB
Ketik SMS: NET135K
Kirim ke: 366 - Unlimited JUMBO
Ketik SMS: NET235K
Kirim ke: 363
- Melalui Aplikasi
Download aplikasi myim3 di google playstore atau app store - Melalui website
Melalui website dengan alamat: www.indosatooredoo.com/freedom-combo
Cara Mendapatkan Unlimited Youtube im3 Ooredoo
- Silahkan daftar dulu paket unlimitednya di *123# atau lewat aplikasi MyIM3
- Setelah berhasil membeli paket dan install aplikasi MyIM3, Kemudian nantinya kita akan mendapatkan notfikasi claim youtube dengan mengklik tautan: http://im3.do/m3 atau dengan cara buka aplikasi MyIM3 kemudian klik banner bertuliskan Youtube Unlimited.